13 Agustus 2016

Menambahkan Lagu Kedalam Blog Berbentuk Widget

Assalamu'alaikum wr,wb.
Hallo guys,sore hari ini saya akan berbagi cara menambahkan lagu kedalam blog berbentuk widget.let's go....

A.Pengertian 
Widget adalah sebuah kotak yang berisi kode-kode dimana kalian dapat memindahkan ke sidebar dimanapun kalian mau.Kalian juga dapan menggunakanya untuk personalisasi blog kalain dan memperoleh informasi yang kalian inginkan hanya dengan melihat sidebar.

B.Latar Belakang
Widget dapat kalian gunakan untuk personalisai blog kalian dan memperoleh informasi yang kalian inginkan hanya dengan melihat sidebar.

C. Maksud dan Tujuan
Memasang widget diblog kalian bisa merupakan hal berguna yang kita yang ingin menghias blog dan menambah fitur menarik sehingga dapat membuat pengunjung merasa nyaman dan senang,dan fitur lagu yang sudah kita pasang atau masukkan pastinya akan membuat para pengunjung kita betah berlama-lama menjelajahi blog kita dengan diiringi musik atau lagu yang bagus terutama untuk blog yang memiliki kategori dengan pengunjung yang berpotensi senang mendengarkan lagu.

D.Alat dan Bahan
  • Koneksi Internet
  • Laptob
  • blog yang akan diberi widget

E. Langkah Kerja
Cara memasang lagu diblog yang akan kita lakukan melaluli tool gratis di situs web scmplayer, dimana terdapat banyak pilihan dan pengaturan yang bisa kita sesuaikan dengan yang kita inginkan.Marikita lakuakan caranya....
1. Kunjungi situs scmplayer.net
2.Akan muncul tampilan seperti dibawah ini dan dimenu "Choose Skin".Kalian tinggal pilih widget yang kalian inginkan dan kemudian klik menu "Edit Playlist".

 3.Siapkan lagu yang kalian inginkan,saya sarankan buka situs soundcloud.com untuk mencari lagu yang bagus.Setelah itu masukkan judul ke " song title" dan copy URLnya .Setelah itu klik "Next".

4. Kalian akan masuk ke menu "Setup Wizard " dan silahkan atur sesuai keinginan kalian.

Keterangan pengaturan :
  • Auto Play untuk memutar lagu secara otomatis .
  • Shuffle Playback untuk memutar lagu dalam daftar kalian secara acak.
  • Default untuk mengatur volume anda standar yang kalian inginkan.
  • Repeat Mode  Untuk mengatur pengulangan lagu.
  • Placement of Player bar untuk mengatur letak pemusik yang kalian pasang diblog.
  • Show Playlist by Default untuk menampilkan pemutar secara default yaitu disebelah kanan blog.
5. Klik done untuk memperoleh kode HTML sesuai dengan pengaturan yang kita lakuakan.
6.Copy kode pada gambar dibawah dan letakkan didalam HTML template blog kalian dengan cara masuk keblog kalian dan pilih menu "Template"-->Edit HTML--> cari kode <body>.Untuk mempermudah kalian bisa gunakan ctrl+F setelah ketemu paste kode tersebut dibawah kode <body>.

7.Simpan Tamplate dan silahkan lihat hasilnya.


F.Hasil dan Kesimpulan

Dengan menambahkan lagu kedalam blog kalian dengan pilihan kalian sendiri ini akan menjadi kesenangan kalian sendiri dan semoga bermanfaat bagi pengunjung blog kalian.


G.Refrensi

Jangan lupa baca juga 10 situs penyedia widget keren untuk blog.

Sekian yang bisa saya bagikan semoga bermanfaat untuk kalian.Sampai jumpa dipostingan saya selanjutnya.

Wassalamu'alaikum wr,wb.

0 komentar:

Posting Komentar