07 Juni 2016

Tutorial Inkscape Membuat Cartoon Fish

Hallo guys,selamat datang diblog saya.Kali ini kita akan belajar membuat Cartoon Fish dengan Inkscape.

  • Pengertian
Kartu adalah gambar atau bentuk dari 2 dimensi yang di ilustrasikan sebagai seni rupa.Orang yang membuat karun disebut Kartunis.Sedangkan definisi kartun yang khusus telah berubah dari waktu kewaktu,pengguna modern biasnya mengacu kepada non realistis atau semi realistis ,menggambar atau melukis ditujukan untuk sindiran ,karikatur,humor,atau dengan gaya artistik karya tersebut.

  • Langkah Kerja
Berikut langkah - langkahnya :
1.Buka aplikasi Inkscape
2.Buatlah badan ikan dengan menu Pen Tool.Dan jadinya seperti gambar dibawah ini :
3.Buatlah sirip ikan atas dan bawah.Itu juga menggunakan Pen Tool.Lihat gambar dibawah.Dan jangan lupa beri warna pada sirip ikannya.

4.Buatlah ekor ikan dan kemudian satukan dengan badan ikan .Cara menyatukan badan ikan dan ekor ,sellec kedua objek dan kemudian klik menu Path dan pilih Union.Lihat gambar dibawah ini 

5.Selanjutnya buat mata ikan dengan lingkaran dan jangan lupa beri warna .Hasilnya seperti gambar dibawah ini:
6.Satukan semua objek.Letakkan sesuai tempanya ,seperti gambar dibawah ini.Dan jangan lupa buat sirip kecil lagi.Caranya dengan Pen Tool.
7.Kemudian buatlah lingkaran-lingkaran kecil.Itu akan kita jadikan sebagai tutul-tutul ikan seperti ikan sungguhan.Lihat gambar dibawah ini.
8.Untuk agar lebih kelihatan menarik kita tambahkan garis-garis pada siripnya dan ekornya.Dan jangan lupa buat mulut ikanya menggunakan Pen Tool.Hasilya sperti gambar dibawah ini.
  • Hasil Dan kesimpulan
Hasil dari tutorial tersebut seperti gambar diatas dan saya menemukan satu kesulitan yaitu waktu membuat mata,ekor dan sirip ikan.cara mengatasinya cukup memperhatikan detailnya dan terus membaca artikel-artikel pentingnya dan tau kegunaan tool-tool nya.

Jika kalian ingin menambahkan yang lainya juga boleh.Buatlah karya yang sekreatif mungkin dan sebaik mungkin.Sekian dari saya semoga ini bermanfaat bagi kalian yang membacanya.Terimakasih sudah berkunjung di blog ini.

  • Refrensi


Selamat Mencoba

0 komentar:

Posting Komentar